Ibu menyusui boleh melakukan ini

ibu menyusui boleh loh melakukan ini



Ibu menyusui boleh mewarnai rambut. senyawa kimia dalam pewarna rambut tidak memberikan efek yang berbahaya bagi bayi
ibu menyusui perlu istirahat yang akan membantu meningkatkan produksi asi.

minum kopi juga boleh asal terbatas. maksimal 6 cangkir per hari lebih dari itu bayi bisa rewel dan terjaga.

minum es bukan berati asi menjadi dingin. suhu asi tidak berhubungan dengan suhu makanan/minuman ibu.

makan pedas juga boleh dicoba sedikit dulu ada beberapa bayi yang sensitif sehingga diare setelah ibu makan makanan pedas
makan asam tidak ada efek membahayakan atau mengganggu bayi.

jika minum obat ibu perlu konsultasi dengan dokter
makan durian tidak membahayakan bayi.

minum soda secukupnya saja karena soda mengandung banyak gula yang bisa meningkatkan kadar gula darah ibu


    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Posting Komentar

 
Copyright © 2013. Kabar Terkini Indonesia - All Rights Reserved
Template Created by ThemeXpose | Published By Gooyaabi Templates